Mito A363 merupakan smartphone android terbaru yang di luncurkan oleh Mito beberapa waktu lalu. Ponsel android ini di bandrol dengan harga Mito A363 yang murah hanya sekitar 750 ribu.
Ponsel android murah ini ditujukan bagi kalangan menengah ke bawah dan diperkirakan akan mampu bersaing dengan kompetitornya seperti Advan Vandroid S3C dan juga Evercross A5S.
Harga Mito A363
Mito | Waktu Rilis | Harga Baru | Harga Bekas |
---|---|---|---|
Fantasy Card A363 | 2013 | 799.000 | 100.000 |
Last Updates: 19 Juli 2019 |
Jika dilihat dari spesifikasi dan harganya rasanya cukup wajar jika terdapat beberapa kelemahan pada ponsel Mito A363 ini.
Dan perlu diketahui bahwa harga Mito A363 yang dibandrol untuk ponsel ini adalah sekitar Rp. 799,000.00, harga ini mungkin sedikit berbeda – beda pada tiap supplier dan harga juga dapat berubah – ubah kapan saja.Demikian ulasan kami mengenai ponsel Mito A363, semoga informasinya bermanfaat.
Baca juga: Daftar HP Mito Di Bawah 1 Juta
Design
Tampilan dan design Mito A363 ini merupakan duplikasi dari smartphone android Mito sebelumnya yakni Mito Fantasy Card namun ukurannya lebih kecil. Selain seri ponsel ini yang harganya murah, Mito telah meluncurkan talet android murahnya yang harganya sekitar 1 jutaan adalah Mito Fantasy T77.
Ponsel cerdas ini juga sudah dibekali dengan sistem opersi Android Jelly Bean versi 4.2 yang tentunya sudah bisa diinstal aplikasi perpesanan yang sedang populer saat ini yaitu aplikasi BBM atau BlackBerry Messenger.
Dengan harga sangat murah, ponsel cerdas ini di bekali dengan spesifikasi yang cukup baik. Kami akan mengulas lebih detail lagi mengenai spesifikasi, keunggulan dan kelemahan dari Mito A363. Berikut adalah ulasan lengkapnya, yuk kita simak.
Spesifikasi
Berikut ini adalah spesifikasi detail dan lengkap dari Mito A363.
- Jaringan : 3G Network HSPA
- Kinerja : Chipset MediaTek MT6572
- Prosesor dual core 1.2 Ghz ARM Cortex-A7
- Sistem Operasi Android versi 4.2 Jelly Bean
- Layar : Layar sentuh kapasitif TFT dengan resolusi WVGA 480 x 800 piksel dan
- berukuran 4 inci
- Kamera : Kamera utama beresolusi 2 MP dilengkapi dengan LED Flash
- Kamera sekunder beresolusi 1.3 MP
- Memori :Memori internal 2 GB dan tersedia slot microSD up to 32 GB
- Kapasitas RAM 256 MB
- Baterai : 1200 mAh
- Fitur : GPS, Wifi, Dual sim, Bluetooth, dll
Keunggulan
Berikut ini adalah termasuk keunggulan dari ponsel cerdas Mito A363.
- Menggunakan sistem operasi Android Jelly Bean
- Resolusi kamera cukup jika di lihat dari harga yang ditawarkan dan dilengkapi LED Flash pada kamera belakang sedangkan kamera depannya cukup mendukung untuk berfoto selfie dan melakukan video call
- Tersedia fitur GPS yang memudahkan pengguna untuk mengetahui lokasi yang tepat
- Tersedia slot microSD untuk menambah kapasitas penyimpanan hingga 32 GB meskipun memori internal yang terpasang diponsel ini terbilang masih kecil
- Sudah menggunakan jaringan 3G yang membuat koneksi serta akses internet jadi lebih cepat
- Harga yang sangat bersahabat dan murah serta mudah dijangkau terutama oleh kalangan menengah kebawah
- Design yang stylish dan elegan
Kelemahan
Dengan harga yang sangat murah tentunya tidak mungkin jika ponsel cerdas dari Mito ini tidak memiliki kelemahan. Berikut ini adalah beberapa kelemahan dari Mito A363.
- Kapasitas RAM masih sangat kecil hanya 256 MB
- Kapasitas baterai masih terbilang kecil hanya berdaya 1200 mAh sengga kurang mendukung jika membuka banyak aplikasi dan pastinya akan sering melakukan pengisian baterai jika ponsel ini digunakan untuk membuka beberapa aplikasi
- Masih menggunakan layar sentuh kapasitif berteknologi TFT dan resolusinya masih kualitas WVGA 480 x 800 piksel
Jangan lupa juga untuk membaca artikel lain tentang Advan Vandroid S5i.