Oppo A33 – Tampaknya perusahaan Oppo memang benar-benar sukses dalam bida elektronik, dalam hal ini smartphone.
Vendor asal Tiongkok ini telah mereview berbagai model smartphone memiliki spesifikasi yang berbeda-beda guna menjaring pemasaran yang menyeluruh diberbagai lapisan masyarakat mulai dari segmen pasar kelas bawah hingga segmen kelas atas.
Oppo terkenal dengan camera ponselnya, pasalnya dengan gebrakan atas perilisan oppo F1 Plus yang memiliki front Camera 16 MP mampu menambah minat masyarakat khususnya bagi para pecinta selfie.
Tentunya, tidak semua produk dari oppo memiliki kamerayang beresolusi tinggi sih, salah satunya adalah Oppo A33 yang hanya dibekali kamera depan beresolusi 5 MP, Video 1280 x 720 pixels@30Fps, memang tidak mampu untuk memuaskan para pecinta selfie, tapi sudah bisa digunakan untuk kegiatan sehari-hari seperti video call maupun skype.
Harga Oppo A33
Last Updates: 23 Agustus 2019Tipe HP | Harga Baru | Harga Bekas |
---|---|---|
Oppo A33 | 3.200.000 | 750.000 |
Rilis | 2015, November | |
Link terkait | Daftar Harga Hp Oppo Terbaru |
Setelah membahas mengenai spesifikasi yang ditawarkan, tentunya kita bisa menebak berapa harga yang ditawarkan HP Oppo A33, dan memang benar kalau HP Oppo A33 dibanderol dengan harga Rp. 3.200.000 Harga tersebut sebenarnya cukup murah.
Karena sudah tersematkan teknologi jaringan internet super cepat serta terdapat kamera utama beresolusi 8 MP.
Spesifikasi
Spesifikasi Oppo A33 | |
Harga | Rp 3,2 Jutaan |
Jaringan 2G | GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 |
Jaringan 3G | HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100 |
Jaringan 4G | LTE 900 / 1800 / 2100 / 2600 / LTE-TDD 1900 / 2300 / 2500 / 2600 |
Layar | 5.0 inches, 540 x 960 pixels (~220 ppi pixel density) |
Jenis layar | IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors |
Lain-lain | – Multitouch – Capacitive – Color OS 2.1 |
Internal | 16 GB, 2GB RAM |
Slot | microSD, up to 128 GB (uses SIM 2 slot) |
Kecepatan | HSPA Plus (LTE Cat 4 150.8/51.0 Mbps, EV-DO Rev.A 3.1/1.8 Mbps) |
Wifi | Wi-Fi 802.11 a/b/g/n, Hotspot, Direct |
O.S. | Android OS, v5.1 (Lollipop) |
CPU | Qualcomm Snapdragon 821 MSM8996 Pro, Dual-core 2.35 GHz Kryo, Dual-core 1.6 GHz Kryo |
GPU | Adreno 530, 653 MHz |
Sensor | Accelerometer, proximity, light, Compass |
Kamera belakang | 8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash, Continious shooting, Digital zoom, Digital Image stabilization, Geotagging, Panorama, HDR, Touch Focus, Face detection, White Balance setting, ISO setting, Exposure Compensation, Self-Timer, Scene Mode, Video 2MP 1080p@30Fps |
Kamera depan | 8 MP, 1080p@30Fps |
GPS | Yes, with A-GPS, GLONASS/ BDS |
Java | No |
Fitur lain | – MP4/H.264 player – MP3/WAV/eAAC+/Flac player – Photo/video editor – Document viewer |
Baterai | Non-removable Li-Po 2400 mAh battery Siaga 250 jam (3G) Aktif 8 jam (3G) |
Uniknya lagi, HP Oppo A33 ini sudah dibekali teknologi jaringan internet super cepat 4G LTE berkecepatan LTE Cat 4 150.8/51.0 Mbps, EV-DO Rev.A 3.1/1.8 Mbps yang akan membawa penggunanyya untuk menjelajah dunia internet dengan kecepatan yang maksimal.
Dengan dukungan jaringan 4G LTE mampu membawa proses downloading ataupun uploading berjalan dengan sangat cepat.
Tampilan yang ditawrkan HP Oppo A33 juga sangat bagus,dengan bentang layar yang cukup lebar berukuran 5.0 inches, 540 x 960 pixels (~220 ppi pixel density) cukup lebar sehingga bisa menciptakan kenyamanan untuk bermain game ataupun nonton filem.
Namun sayangnya HP ini belum dibekali fitur fingerprint sensor yang merupakan fitur terbaru untuk mengamankan privacy penggunanya.
Baiklah, tanpa lama lama berbosa basi langsung saja kali ini kami situs Harga HP Murah akan mereview Spesifikasi dan Harga HP Oppo A33 berikut ini.
Desain
Hp Oppo A 33 dirilis pada bulan Nov 2015 kemaren dengan membawa berbagai pembaharuan saat itu, Smartphone ini didesain dengan tipe Candybar berdimensi 142.7 x 71.7 x 7.6 mm sehingga memiliki berat hingga 146 g cukup ringan sehingga pas pada genggaman dan nyaman dimasukkan pada saktu anda.
Mengenai warna yang ditawarkan, HP Oppo A33 dirilis hanya dengan satu varian warna saja yaitu putih, menjadikan pengguna tidak mampu untuk memilih hp dengan varian warna sesukanya.
Kemudian mengenai display yang digunakan HP Oppo A33 cukup lebar , berukuran 5.0 inches, dengan resolusi 540 x 960 pixels sehingga memiliki kepadatan layar hingga (~220 ppi pixel density) menjadikan penggunanya nyaman untuk melihat video.
Mengenai panel layar yang digunakan adalah IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors sehingga mampu memberikan kualitas warna yang jernih.
Lihat juga: Oppo Neo 7
Konektivitas
Untuk sektor konektivitas, disini terdapat kelebihan yang paling unggul yaitu adanya teknologi jaringan internet super cepat 4G LTE berkecepatan LTE 2100 / 1800 / 2600 / 1900 / 2300 / 2500, LTE Cat 4 150.8/51.0 Mbps, EV-DO Rev.A 3.1/1.8 Mbps akan memanjakan pengguna saat menjelajah dunia internet, jadi tidak hanya lancar untuk berkomunikasi via internet tapi proses download dan upload menjadi cepat.
Teknologi jaringan internet super cepat 4G LTE saat ini memang belum menyeluruh ke seluruh penjuru Indonesia.
Jadi perlu adanya teknologi jaringan internet 3G berkecepatan HSDPA 850 / 900 / 1900 / 2100, HSPA Plus , EDGE,GPRS sehingga penggunanya bisa berkoneksi dengan internet kapanpun dan dimanapun pengguna berada, meski dengan kecepatan yang sederhana.
Untuk kegiatan komunikasi menggunakan SMS atau Telepon, dibekali jaringan 2G berkecepatan 850 / 900 / 1800 / 1900 menjadikan komunikasi via SMS lebih lancar.
Selain itu , hp oppo a33 didukung dengan adanya fitur dual SIM yang akan memudahkan penggunanya untuk memisahkan SIM pengguna pribadi dan SIM untuk bisnis.
Baca juga: Oppo Neo 7
Performa
Sekarang masuk pada pembahasan yang paling inti yaitu dapur pacu yang digunakan HP Oppo A33.
Untuk sistem operasionalnya sendiri menggunakan OS Android OS, v5.1 (Lollipop) yang akan mengelola grafis menjadi lebih baik. OS versi 5 tersebut sudah mampu menginstal aplikasi berbagai versi, jadi meskipun bukan yang terbaik tapi kinerjanya cukup baik.
Os yang digunakan didukung dengan processor Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410, Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53 dan GPU Adreno 306, 400 MHz yang akan menjadikan kinerja ponsel semakin canggih dan cepat.
Apalagi didukung dengan adanya Ram berkapasitas 2GB akan menjalankan kegiatan multitasking dengan baik, kapasitas Ram tersebut tergolong besar sehingga mampu menjalankan beberapa aplikasi secara bersamaan.
Penyimpanan
Setelah membahas performa yang ditawarkan Oppo A33, sekarang beralih pada ruang penyimpanan yang digunakan HP Oppo A33 .
Untuk ruang internalnya dibekalli memory internal berkapasitas 16GB sehingga cukup untuk menyimpan beberapa aplikasi besar didalamnya.
Namun apabila ruang tersebut kurang , anda bisa memanfaatkan slot memory microSD berkapasitas hingga 128 GB yang akan menampung semua file penting anda.
Kamera
Sekarang beralih pada mata yang digunakan HP Oppo A33, kamera yang digunakan beresolusi 8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash, Continious shooting, Digital zoom, Digital Image stabilization, Geotagging, Panorama, HDR, Touch Focus, Face detection, White Balance setting, ISO setting, Exposure Compensation, Self-Timer, Scene Mode, Video 2MP 1080p@30Fps.
Dengan kamera utama beresolusi 8 MP beserta fitur terbaiknya, menjadikan HP Oppo A33 mampu membidik gambar dengan resolusi yang tinggi.
Dan untuk kamera depannya dibekali kamera beresolusi 5 MP, Video 1280 x 720 pixels@30Fps sehingga cukup untuk digunakan sehari-hari seperti video call, skype, smule maupun selfie.
Baterai
Pembahasan selanjutnya mengenai kapasitas baterai yang digunakan HP Oppo A33, hp ini dibekali baterai bertipe Non-removable Li-Po berkapasitas 2400 mAh battery sehingga mampu bertahan dalam keadaan Siaga hingga 250 jam (3G), sedangkan untuk keadaan aktif bertahan hingga 8 jam (3G) sehingga mampu untuk menopang daya yang dibutuhkan saat menjalankan spesifikasi yang ditawarkan.
Kelebihan dan Kekurangan
Setelah membahas secara detail mengenai spesifikasi yang ditawarkan HP Oppo A33, sekarang beralih pada pembahasan Harga yang digunakan HP Oppo A33 berikutini.
Kelebihan HP Oppo A33
- Menggunakan bentang layar berukuran 5.0 inches, 540 x 960 pixels (~220 ppi pixel density)
- Dibekali panel layar jenis IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
- Sudah mensuport teknologi jaringan internet super cepat 4G LTE berkecepatan LTE Cat 4 150.8/51.0 Mbps, EV-DO Rev.A 3.1/1.8 Mbps
- Sistem operasional yang digunakan adalah Android OS, v5.1 (Lollipop)
- Processor yang tersematkan pada HP Oppo A33 adalah Qualcomm MSM8916 Snapdragon 410, Quad-core 1.2 GHz Cortex-A53
- Disertai Ram berkapasitas 2GB
- Disematkan Kamera utama beresolusi 8 MP, 3264 x 2448 pixels, autofocus, LED flash, Continious shooting, Digital zoom, Digital Image stabilization, Geotagging, Panorama, HDR, dan kamera depan beresolusi 5 MP
Kekurangan Oppo A33
-
- Belum adanya fitur pengaman berupa Fingerprint sensor
- Hanya dirilis dengan 1 varian warna saja yaitu putih saja
- Baterai yang digunakan berkapasitas 2400 mAh battery serta tidak bisa dilepas
Itulah Review Spesifikasi dan Harga HP Oppo A33 yang berhasil kami review, bagi anda yang menginginkan smartphone dengan spesifikasi yang canggih buatan vendor ternama bisa menjadikan Oppo A33 sebagai pilihannya.
SERI OPPO SMARTPHONE Series
(Klik Link serie untuk lihat reviewnya)
SERI OPPO SMARTPHONE Series | ||
Oppo R9 S Plus | Oppo R9 S | Oppo R9 |
Oppo R7S | Oppo R7 Lite | Oppo R5S |
Oppo Neo 7 | Oppo Neo 5 | Oppo Mirror 5 |
Oppo Mirror 5 Lite | Oppo F1S Plus | Oppo A51 |
Oppo A33 | Oppo A11 | Oppo A59 |
Oppo A59 Plus | OPPO A39 | OPPO A30 |