Xiaomi Mi 4S

Xiaomi Mi 4s – pada bulan febuari 2016 kemaren, Vendor Xiaomi asal Tiongkok ini mulai lagi berinovasi dengan merilis smartphone berspesifikasi tinggi untuk kelas menengah yang dibanderol dengan harga lebih dari 2 juta rupiah, meskipun harga yang ditawarkan cukup tinggi tapi tidak mengecewakan penggunanya.

Xiaomi Redmi Mi 4s memiliki spesifikasi yang tinggi, buktinya telah dibekali Ram berkapasitas 3GB, tergolong besar untuk menjalankan kegiantan multitasking dengan baik, atau menjalankan semua aplikasi berkapasitas besar secara bersamaan.

Harga Xiaomi Mi 4S 

Xiaomi Waktu RilisHarga BaruHarga Bekas
Mi 4S 2016, FebruariRp2.200.000Rp1.000.000
Last Update: 9 Oktober 2019

Berdasarkan info yangkami dapatkan di situs Harga HP Terbaru, Hp Xiaomi Mi 4S dibanderol dengan harga Rp.3.000.000, tergolong mahal dan diperuntukkan untuk kelas menengah.

Flash Sale Lazada hemat 99%

Meskipun demikian tapi sudah dibekali teknologi jaringan super cepat 4G LTe, dan menggunakan jeroan yang canggih.

Spesifikasi

Jaringan 2G GSM 850 / 900 / 1800 / 1900 – SIM 1 & SIM 2
Jaringan 3G HSDPA 850 / 1900 / 2100
Jaringan 4G LTE 1800 / 2100 / 2600
Layar 5.0 inches, 1080 x 1920 pixels (~441 ppi pixel density)
Jenis layar IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors
Lain-lain – Multitouch – Capacitive – Full Lamination Technology – NTSC – eMMC 5.0 – MIUI 7.0 – warna = Black, White, Gold, Pink
Internal 64 GB, 3 GB RAM
Slot microSD, up to 128 GB (uses SIM 2 slot)
Kecepatan HSPA Plus, LTE Cat9 452.2/51.0 Mbps
Wifi Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, WiFi Direct, hotspot
O.S. Android OS, v6.0 (Marshmallow)
CPU Qualcomm MSM8992 Snapdragon 808, Dual-Core 1.8 GHz Cortex-A57 & Quad-Core 1.44 GHz Cortex-A53
GPU Adreno 418, 600 MHz
Sensor Accelerometer, gyro, proximity, compass, barometer
Kamera belakang 13 MP, 4160 x 3120 pixels, phase detection autofocus, dual-LED (dual tone) flash, Geo-tagging, touch focus, face/smile detection, panorama, HDR, Video 1080p@30fps, 720p@120fps
Kamera depan 5 MP, 1080p@30fps
GPS Yes
Java No
Fitur lain – Active noise cancellation with dedicated mic – Siri natural language commands and dictation – iCloud cloud service – iCloud Keychain – TV-out – Maps – Organizer – Document editor – Photo/video editor
Baterai Tipe Non-removable Li-Ion 3260 mAh battery

Selain itu juga dibekali system operasional Android OS, v6.0 (Marshmallow) terbaru untuk menjalankan dan mengelola grafis dengan baik. Sedangkan untuk jeroan dan kinerja ponsel dibekali processor Qualcomm MSM8992 Snapdragon 808, Dual-Core 1.8 GHz Cortex-A57 & Quad-Core 1.44 GHz Cortex-A53 yang akan menjadikan kinerja ponsel semakin cepat. Tak hanya jeroan yang unggul, Smartphone Xiaomi Mi 4S dibekablankli mata yang jernih, pasalnya sudah dibekali kamera utama beresolusi 13 MP dan kamera depan beresolusi 5MP. Dengan demikian , ponsel ini mampu membidik gambar dengan resolusi yang tinggi.

Uniknya, HP Xiaomi Mi 4s sudah dibekali fitur Fingerprint sensor untuk digunakan mengamankan semua data pengguna, selain itu juga dibekali fitur Fast Charging yang berguna untuk mempercepat pengisian daya baterai yang digunakan HP Xiaomi Mi 4s.

Spesifikasi yang ditawarkan tidak hanya itu saja, kami situs Harga HP Murah akan mereview Spesifikasi dan Harga Xiaomi Mi 4s sebagai berikut.

Desain dan Layar

Hp Xiaomi Mi 4S dirilis dengan tipe CandyBar memiliki dimensi 13 9.3 x 70.8 x 7.8 mm memiliki berat 133 g, tergolong ringan sehingga nyaman digunakan pada genggaman dan nyaman saat dimasukkan saku.

Hp ini dirilis dengan beberapa varian warna yaitu Black, White, Gold, Pink sehingga pengguna mampu memilih varian warna sesuka hatinya.

Hp Xiaomi Mi 4S dibekali dibekali bentang layar berukuran 5.0 inches,  beresolusi 1080 x 1920 pixels sehingga memiliki kepadatan layar hingga  (~441 ppi pixel density), menjadikan pengguna nyaman untuk bermain game dan nonton filem .

Untuk kecerahan layar , dibekali panel layar IPS LCD capacitive touchscreen, 16M colors menjadikan ponsel mampu menampilkan warna yang cerah.

Konektivitas

Pada sektor konektivitas, Hp Xiaomi Mi 4S dibekali teknologi jaringan yang lengkap, dimulai jaringan 2G berkecepatan GSM 850 / 900 / 1800 / 1900  untuk kegiatan komunikasi via SMS dan Telepon dengan baik, selain itu juga dibekali fitur dual SIM- SIM 1 & SIM 2 menjadikan pengguna mampu memisahkan SIM Bisnis dan SIM pribadi.

Sedangkan untuk konektivitas jaringan internet, dibekali teknologi jaringan internet super cepat 4G LTE berkecepatan LTE 1800 / 2100 / 2600, LTE Cat9 452.2/51.0 Mbps menjadikan pengguna mampu menjelajah dunia internet dengan cepat, sehingga kegiatan downloading, uploading berjalan dengan cepat. Seperti yang kita ketahui,

Bahwa di Indonesia jaringan 4G LTE belum merata artinya masih terdapat beberapa lokasi yang belum mendukung teknologi jaringan internet super cepat 4G LTE, untungnya SmartphoneXiaomi Mi 4S dibekali teknologi jaringan 3G HSPA Plus menjadikan pengguna mampu menjelajah dunia internet dimanapun dan kapanpun pengguna berada.

HP Xiaomi Mi 4S juga dibekali fitur Wi-Fi 802.11 a/b/g/n/ac, dual-band, WiFi Direct, hotspot menjadikan ponsel mampu membagikan jaringan dan menerima jaringan dari HP Lain, sedangkan untuk pengiriman file dan aplikasi dibekali fitur Bluetooth v4.1, A2DP.

HID, Infra Red, USB Type-C 1.0 reversible connector, microUSB v2.0 USB On-The-Go menjadikan pengguna mudah untuk mengirim file berkecepatan powerfull.

Performa

Seperti yang sudah kami paparkan di awal paragraph, bahwasanya HP Xiaomi Mi 4S dibekali system operasional terbaharu yaitu  system operasional Android OS, v6.0 (Marshmallow) yang akan menjadikan ponsel memiliki kemampuan untuk mengelola grafis dan mampu menginstal berbagai aplikasi di berbagai versi. Tak hanya itu saja,

HP pintar ini memiliki processor Qualcomm MSM8992 Snapdragon 808, Dual-Core 1.8 GHz Cortex-A57 & Quad-Core 1.44 GHz Cortex-A53. Selain system operasional terbaharu dan Processor yang mumpuni juga dibekali GPU Adreno 418, 600 MHz yang akan membuat kinerja ponsel semakin tangguh.

Yang paling menarik didalam performanya adalah, dibekali Ram berkapasitas 3GB sangat besar untuk menjalankan beberapa aplikasi berukuran besar secara bersamaan atau yang sering kita sebut sebagai kegiatan multitasking.

Lihat juga: Xiaomi Mi Note Pro

Penyimpanan

Pada sektor ruang penyimpanan yang dibekalkan HP Xiaomi Mi 4S dibekali memory internal berkapasitas 64GB sangat bbesar untuk menyimpan semua file pengguna berkapasitas besar.

Selain itu, apabila ruang internal yang besar tersebut penuh maka pengguna bisa memanfaatkan fitur Slot memory eksternal berkapasitas hingga 128GB sehingga pengguna tidak akan kekurangan ruang penyimpan untuk menyimpan semua file berkapasitas besar.

Kamera

Selanjutnya, selain dibekali jeroan yang canggih juga dibekali mata yang jernih pasalnya dibekali kamera utama beresolusi 13 MP, 4160 x 3120 pixels, phase detection autofocus, dual-LED (dual tone) flash, Geo-tagging, touch focus, face/smile detection, panorama, HDR, Video 1080p@30fps, 720p@120fps.

Dengan pembekalan kamera utama beresolusi 13 MP dan dilengkapi fitur terbaiknya menjadikan ponsel mampu membidik gambar dengan resolusi tinggi, dan untuk merekam video mampu menghasilkan gambar berkualitas full HD.

Sedangkan untuk kamera depan dibekali kamera utama beresolusi 5 MP, 1080p@30fps. Kamera depan beresolusi 5MP pada HP XIaomi Mi 4S tidak mampu memuaskan pecinta selfie, meskipun demikian sudah bisa digunakan untuk kegiatan sehari-ari seperti video call, skype, smule dan lain sebagainya.

Baterai

Masuk pada pembahasan terakhir, Hp Xiaomi Mi 4S dibekali baterai bertipe Non-removable Li-Ion  dengan kapasitas 3260 mAh battery  menjadikan ponsel mampu bertahan menjalankan spesifikasi yang ditawarkan dalam kurun waktu yang lama.

Hp ini juga sudah dibekali fitur Fast Charging menjadikan ponsel mampu mengisi baterai dengan cepat.

Kelebihan dan Kekurangan

Dari berbagai spesifikasi yang ditawarkan, Hp Xiaomi Mi 4S memiliki kelebihan dan kekurangan layaknya ponsel pintar lainnya. Kali ini kami akan mereview Kelebihan dan Kekurangan HP Xiaomi Mi 4S sebagai berikut.

Kelebihan HP Xiaomi Mi 4S

  • Dibekali bentang layar berukuran 5.0 inches, 1080 x 1920 pixels (~441 ppi pixel density)
  • Mengusung teknologi jaringan internet super cepat 4G LTE berkecepatan LTE Cat9 452.2/51.0 Mbps
  • Dibekali Sistem operasional Android OS, v6.0 (Marshmallow)
  • Menggunakan processor Qualcomm MSM8992 Snapdragon 808, Dual-Core 1.8 GHz Cortex-A57 & Quad-Core 1.44 GHz Cortex-A53
  • Dibekali Ram berkapasitas 3GB menjadikan ponsel mampu menjalankan aplikasi berkapasitas besar secara bersamaan.
  • Menggunakan kamera utama bereseolusi  13 MP, 4160 x 3120 pixels, phase detection autofocus, dual-LED (dual tone) flash, Geo-tagging, touch focus, face/smile detection, panorama, HDR, Video 1080p@30fps, 720p@120fps
  • Dibekali baterai berkapasitas3260 mAh battery
  • Sudah dibekali fitur Fingerprint sensor dan Fast Charging

Kekurangan HP Xiaomi Mi 4S

  • Hanya dibekali kamera depan beresolusi 5MP
  • Harga yang ditawarkan tergolong mahal
  • Hanya menggunakan panel layar IPS LCD Capacitive Touchscreen

Itulah Review Spesifikasi dan Harga Xiaomi Mi 4S yang cukup tinggi, bagi anda yang menginginkan Hp Spesifikasi yang tinggi dan harga yang cukup murah bisa menjadikan HP XIaomi Mi 4S sebagai salah satu pillihan anda.

   Daftar Harga Xiaomi Semua Series
Tipe Harga
Xiaomi Redmi Note 3 Pro Harga : Rp. 2,128,000,-,
Xiaomi Redmi 4  Harga : Rp. 1.445.000
Xiaomi Mi Note 2 Harga : Rp 5 jutaan
Xiaomi Mi5S Plus  Harga : Rp.7.800.000
Xiaomi Mi Mix Harga : Rp.7.100.000
Xiaomi Redmi Note 4 16GB Harga :Rp. 2.500.000
Xiaomi Mi 4c Harga : Rp.3 jutaan
Xiaomi Mi Note Pro Harga : Rp.6.100.000
Xiaomi Redmi 2  Harga : Rp 1.399.000
Xiaomi Redmi Note 4G Harga : Rp. 1,890,000,-
Xiaomi Redmi 4 Prime Harga : Rp. 1.810.000-,
Xiaomi Mi5S Harga :
Rp.5.800.000 – 4GB RAM
Rp.4.600.000.- 3GB RAM
Xiaomi Redmi 3 Pro Harga : Rp 2.100.000 – 3 jt
Xiaomi Mi 4i Harga : Rp.2,599,000,-
Xiaomi Redmi Note Harga : Rp 1.900.000
 Daftar Harga Xiaomi Selengkapnya…
Best Seller Lazada
About Author: